Manfaat buah naga merah untuk kesehatan apa saja, berikut ini akan kami jelaskan benefit untuk tubuh Anda, jika mengkonsumsi buah untuk kesehatan ini.
Kesehatan merupakan salah satu aset yang sangat penting bagi kehidupan. Bahan kesehatan tidak dapat di beli dengan uang berapa pun jumlahnya. Karena kesehatan aset yang berharga maka dari itu anda harus menjaganya dengan baik.
Salah satunya dengan mengonsumsi berbagai makanan yang sehat, misalnya buah-buahan. Salah satu buah yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh adalah buah naga. Berikut beberapa manfaat buah naga merah yang penting untuk anda ketahui.
Manfaat Buah Naga Merah Untuk Menjaga Kesehatan Tubuh:
- Menjaga Kesehatan Tulang
Manfaat buah naga merah yang pertama adalah dapat menjaga kesehatan tulang. Hal ini dikarenakan kandungan mineral alami berupa kalsium, zat besi, dan fosfor dalam buah naga merah dapat menjaga kesehatan dan kekuatan tulang. Kandungan kalsium dan zat besi inilah yang baik untuk organ tulang dan darah. Selain baik untuk kesehatan tulang, kalsium juga baik untuk menjaga ungsi otot tubuh serta menjaga transmisi saraf. Sedangkan vitamin C yang tinggi dalam buah naga dapat meningkatkan kemampuan tubuh untuk menyerap zat besi. #BACA JUGA SELENGKAPNYA MANFAAT KHASIAT BUAH MERAH PAPUA
- Mencegah Kanker
Penyakit kanker merupakan penyakit yang mematikan dan sampai saat ini belum ditemukan obat untuk kanker. Salah satu penyebab kanker adalah penyerapan pola hidup yang tidak sehat dan mengkonsumsi makanan-makanan instan. Salah satu manfaat buah naga merah adalah dapat mencegah anda dari kanker jika dikonsumsi secara rutin. Senyawa antioksidan phytoalbumim yang terdapat pada buah naga berfungsi untuk menangkal serangan radikal bebas dalam tubuh. Selain itu, manfaat buah naga merah dapat mengoptimalkan proses pembuangan racun tubuh. Warna pigmen merah pada buah naga mengandung lycopene, antioksidan flavonoid dan phytoalbumins yang dapat mencegah pembentukan sel kanker.
- Menurunkan Kadar Kolesterol Tinggi
Manfaat buah naga merah bagi penderita kadar kolesterol tinggi adalah dapat menurunkan akar kolesterol jahat atau LDL. Kandungan vitamin B3 yang tinggi sangat penting bagi penderita kolesterol tinggi karena dapat menurunkan LDL. Serta dapat mencegah timbulnya resiko penyakit mematikan misalnya serangan jantung. Buah naga merah mengandung serat larut yang dapat menjaga fungsi sistem pencernaan. Sehingga dapat mengurangi akumulasi kolesterol yang tertimbun pada tubuh dari makanan kurang sehat yang di konsumsi.
- Mencegah Diabetes Melitus
Menerapkan pola hidup yang buruk seperti mengkonsumsi makanan tidak sehat, terlalu banyak makan yang manis, jarang berolahraga dapat meningkatkan resiko diabetes melitus. Dengan mengkonsumsi buah naga secara rutin maka akan mendapatkan manfaatnya secara maksimal. Kandungan dalam buah naga dapat membunuh sel-sel jahat yang timbul akibat mengkonsumsi makanan tidak sehat.
Selain buah naga ternyata terdapat buah Merah Papua yang sangat baik dan dapat meningkatkan kekebalan tubuh. Kandungan Tokoferol dalam buah merah dapat menjadi antioksidan untuk mencegah sel kanker, stroke, melancarkan peredaran darah serta membuat tekanan darah normal. Oleh karena itu sangat dianjurkan untuk mengkonsumsi buah Merah kapsul sebagai pengganti buah naga merah yang sulit anda konsumsi.